-->

Obat Herbal atasi Kelenjar Tiroid atau Gondok

Bagi penderita penyakit pembengkakan kelenjar tiroid atau gondok disarankan diobati dengan terapi herbal secara kontinyu.

Disarankan terapi herbal berikut :

Dosis masing-masing herbal 3 x 2 kapsul diminum setelah makan.

Ditambah konsumsi minyak zaitun dengan dosis 3 x 2 sendok makan.

Dan untuk hasil optimal disarankan rutin konsumsi herbal selama 2 bulan atau 3 bulan.

Setelah itu supaya periksa laboratorium ulang dan konsultasi lagi.

Sebagian penderita pembengkakan kelenjar tiroid atau gondok mengalami hal-hal sebagai berikut :
  • Selalu demam atau suhu badan meningkat,
  • Sering gemetaran
  • Tiroidnya mulai membengkak sebesar jeruk nipis

Apabila pasien tersebut sudah mengalami hal-hal sebagaimana disebutkan diatas maka penyakit yang dideritanya sudah berat namun semoga masih bisa tertolong.

Oleh karena itu dibutuhkan :
  • Terapi pemberian herbal tunggal atau dalam bentuk ekstrak dengan dosis tinggi
  • Bekam 3 x sebulan,
  • Refleksi 3 kali sepekan

Diantara obat herbal tradisional yang juga dianjurkan untuk dikonsumsi adalah :
Hendaknya herbal-herbal tersebut diatas dirajik dengan apik dan penuh perhitungan.

Untuk obat luarnya, obat herbal tradisional yang digunakan adalah :
  • Asam jawa,
  • Kencur,
  • Tepung beras.
Caranya dengan menghaluskan dan mencampur bahan-bahan tersebut diatas kemudian dibalurkan pada gondok tersebut.

Adapun makanan pantangan yang harus dihindari adalah :
  • Semua makanan yang berlemak,
  • Semua makanan yang dibakar,
  • Makanan atau minuman instan,
  • Terasi

Sebaiknya penderita pembengkakan kelenjar tiroid banyak-banyak istirahat dan tidak kerja keras.

Sebagian orang mengatakan bahwa penderita pembengkakan kelenjar tiroid itu tidak bisa hamil, pendapat ini tidak selamanya benar, meskipun memang tidak baik bagi penderita pembengkakan kelenjar tiroid ini untuk hamil karena bisa menyebabkan penyakitnya semakin parah.

Jadi pada dasarnya penderita pembengkakan kelenjar tiroid atau gondok tetap bisa hamil meskipun memang ada yang tidak bisa hamil, untuk mengetahui dan menetapkan bahwa si "A" penderita pembengkakan kelenjar tiroid/gondok "masih bisa hamil" atau "tidak" silahkan konsultasi dengan Dokter Ahli Penyakit Dalam (Sp.PD/Internis)

Sumber :
  • Herbalis dan Konsultan Medis Nurusy Syifa
  • Buku Pintar Sehat Seumur Hidup

1 komentar:

informasi pada artikelnya sangat bermanfaat.. thanks

“Tidak ada kebaikan dalam hidup ini kecuali salah satu dari dua orang:
1. Orang yang diam namun berpikir atau
2. Orang yang berbicara dengan ilmu.”
[Abu ad-Darda’ Radhiallohu 'anhu]